Diomamedia Blog

Home » Buku Rohani » Meditasi Kristiani

Meditasi Kristiani

Top Clicks

  • None

Blog Stats

  • 7,889 hits

medi.jpgMeditasi Kristiani

dan ciptaan baru dalam kristus

by : Rahib Bede Griffiths OSB

Sejak awal mula, manusia diberi kemampuan oleh Allah untuk mengatasi segala hal yang kelihatan dan terus berubah kepada Realitas Abadi yang tetap dan tidak berubah.
Jalan yang dimaksudkan untuk melampaui yang kelihatan menuju Dasar Segala Ada kita, yaitu Allah, adalah Meditasi.
Buku kecil ini memperkenalkan “Meditasi dengan Mantra” yang ditemukan oleh Romo John Main OSB (1926-1982) dan diperdalam oleh Rahib Bede Griffiths OSB sebagai upaya menghubungkan Meditasi Kristiani dengan tradisi-tradisi besar agama-agama timur, terutama Hinduisme dan Buddhisme.
Buku ini amat bermanfaat bagi kita,khususnya para meditator untuk semakin memahami ” Meditasi dengan Mantra ” dan akhirnya sampai kepada Realitas Abadi yang menjadi sumber hidup kita, Yaitu Allah sendiri.

ISBN: 979-26-1371-4; No. Buku: 260015;

107,5 x 165 mm; 92 hlm; Rp 10.000,-


Leave a comment